Petani Sukawangi Resah, Kali Cikarang Menghitam Gegara Tersumbat Sampah Hingga Timbulkan Aroma Bau

Rabu 03 Agu 2022, 14:11 WIB
Tim pengurai bernama biawak dari UPTD wilayah II Kabupaten Bekasi saya bersihkan kali Cikarang. Rabu (3/8/2022) siang. (Ihsan Fahmi).

Tim pengurai bernama biawak dari UPTD wilayah II Kabupaten Bekasi saya bersihkan kali Cikarang. Rabu (3/8/2022) siang. (Ihsan Fahmi).

"Ini Sukawangi sedang ada pengiriman sampah ini, sampahnya ini sangat dahsyat dan ini sampah dari hulu yah," ujar Parno Martono di lokasi Kali Cikarang, Rabu (3/8/2022).

Dengan adanya sumbatan air yang tak mengalir, dan kini sedang dilakukan normalisasi, pihaknya akan membuat jaring pembatas sampah.

"Mangkanya nanti saya sudah koordinasi dengan lurah segala macam, kita bikin pembatas wermes, biar nanti ketahuan nih, ini dari kali Sukatani, ataupun Sukawangi itu ketahuan yang ngirimnya itu," pungkasnya. (Ihsan Fahmi).

Berita Terkait
News Update