Gawat! Protes Kenaikkan Tarif Kawasan Taman Nasional Komodo, Pelaku Pariwisata di Labuan Bajo Tolak Layani Wisatawan, Polisi Turun Tangan

Senin 01 Agu 2022, 12:19 WIB
Hewan endemik Indonesia bagian timur Komodo, diprediksi akan mengalami kepunahan akibat hilangnya habitat. (Foto/unsplashfreeimages)

Hewan endemik Indonesia bagian timur Komodo, diprediksi akan mengalami kepunahan akibat hilangnya habitat. (Foto/unsplashfreeimages)

Aksi mogok ini sebagai langkah protes terhadap pemerintah, yang menaikkan harga tarif masuk Taman Nasional Komodo (TNK) dan Pulau Padar, sebesar Rp3,7 juta per orang yang akan diberlakukan 1 Agustus ini.(tri)

Berita Terkait
News Update