Anita pun siap membantu masyarakat yang memiliki niat bercocok tanam di rumahnya dengan memberikan berbagai jenis bibit gratis yang layak di tanam di rumah.
“Masyarakat bisa meminta dari Sudin KPKP yang menyediakan bibit dan siap membantu, yang penting masyarakat siap untuk bercocok tanam, insyaallah kita akan bantu,” paparnya. (CR06)