Sedih, Rumahnya Jadi Target Penggusuran Pembangunan LRT, Warga Kampung Bayam Hilang Harapan

Kamis 28 Jul 2022, 05:40 WIB
Konstruksi bangunan rusun Kampung Bayam di area barat JIS. (foto: poskota/ivan)

Konstruksi bangunan rusun Kampung Bayam di area barat JIS. (foto: poskota/ivan)

Diketahui Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Utara melaksanakan konsultasi publik dalam rangka pembangunan LRT Jakarta Fase 2A di Ruang Pola Lantai 2, Kantor Walikota Kota Administrasi Jakarta Utara, Selasa (26/7).

Sebanyak dua kecamatan dan enam kelurahan ikut merasakan dampak pembangunan LRT antara lain, Kecamatan Tanjung Priok dengan Kelurahan Sunter Jaya, Kelurahan Sunter Agung, dan Kelurahan Papanggo. Kedua yakni Kecamatan Kelapa Gading dengan Kelurahan Kelapa Gading Barat, Kelapa Gading Timur, dan Kelurahan Pegangsaan Dua. (cr06)

Berita Terkait
News Update