7. Zodiak Aquarius (20 Januari - 18 Februari)
Hubungan Asmara: Sebuah acara yang diadakan oleh anggota keluarga akan membuat kamu bertemu dengan seseorang.
Mumpung penampilan sedang cetar, tidak ada salahnya untuk berkenalan.
Karier: Bagi kamu yang tengah merencanakan sebuah bisnis, ada baiknya melakukan double check semua persiapannya terlebih dahulu.
Sebab sepertinya, akan ada sesuatu yang cukup krusial yang dapat terlupa.
8. Zodiak Pisces (19 Februari - 20 Maret)
Hubungan Asmara: Keraguan kamu terhadap pasangan sepertinya tidak beralasan.
Tenang saja, dia benar-benar mencintai kamu.
Dan keraguan yang ada di dalam dirimu saat ini hanyalah efek dari overthink.
Karier: Sejumlah uang yang telah kamu investasikan dalam waktu lama, sepertinya akan segera mendapatkan keuntungan yang cukup fantastis.
Coba ingat-ingat kembali, karena sebenarnya kamu pun lupa pernah melakukan investasi tersebut.
9. Zodiak Aries (19 Februari - 20 Maret)