RAMALAN ZODIAK Asmara dan Karier, Rabu, 20 Juli 2022: Gemini, Kali Ini, Kamu Mungkin Tidak Bisa Memberikan Banyak Waktu Bagi Pasanganmu karena Suatu Alasan

Rabu 20 Jul 2022, 17:30 WIB
Lambang Zodiak. (ist)

Lambang Zodiak. (ist)

5. Zodiak Sagitarius (22 November - 21 Desember)

Hubungan Asmara: Pasangan kamu dapat mendukung kamu sepenuhnya dalam mengejar cita-cita dan impianmu.

Berusahalah agar kamu juga memberikan hal yang sama kepadanya, Sagitarius!

Karier: Untuk kamu yang menjalankan bisnis, kamu mungkin mengalami hambatan dalam mengembangkan bisnismu.

Carilah rekan bisnis yang tepat untuk menjawab masalah tersebut.

6. Zodiak Capricorn (22 Desember - 19 Januari)

Hubungan Asmara: Bagi kamu yang sendiri, bisa jadi kamu masih sendiri untuk sementara waktu, kecuali jika kamu berusaha lebih ekstra untuk mencari pasangan hingga menemukan yang cocok.

Karier: Ingin melanjutkan pendidikanmu ke jenjang yang lebih tinggi, kenapa tidak? Dengan gelar lebih tinggi, kamu bisa mendapatkan gaji atau posisi yang lebih tinggi nantinya.

7. Zodiak Aquarius (20 Januari - 18 Februari)

Hubungan Asmara: Walaupun kamu dan pasangan mungkin cukup akrab dalam menjalin hubungan, masalah bisa datang dari salah satu atau kedua belah pihak keluargamu dan keluarga pasangan!

Karier: Kamu menghadapi pekerjaan yang dirasa sulit untuk diselesaikan bahkan oleh keahlian profesimu? Diskusikan dengan orang yang kamu percaya dan mintalah bantuan.

8. Zodiak Pisces (19 Februari - 20 Maret)

News Update