Job Fair Khusus Penyandang Disabilitas

Rabu, 13 Juli 2022 14:37 WIB

Share

Calon pekerja penyandang disabilitas saat mengikuti Walk In Interview Job Fair Khusus Disabilitas di Gedung Pusat Pasar Kerja Kementrian Ketenagakerjaan, Kuningan Barat, Jakarta Selatan, Rabu (13/7/2022). Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) melalui Pusat Pasar Kerja (Pasker ID) bekerja sama dengan PT Disabilitas Kerja Indonesia (PT DKI) menggelar job fair pertama yang dikhususkan bagi penyandang disabilitas yang diikuti 6 perusahaan dan melibatkan 200 pencari kerja guna membantu penyandang disabilitas mendapatkan pekerjaan sesuai dengan bakat, minat, kemampuan, dan jenis disabilitas. Poskota/Ahmad Tri Hawaari

Reporter: Fernando Toga
Editor: Fernando Toga
Sumber: -
Komentar
limit 500 karakter
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
0 Komentar