"Kalau dibilang ribet itu, masalah persepsi. Karena mindsetnya itu manual. Mindset manual artinya, nanti saya gimana ini semuanya?," kata Dhany.
"Padahal di sistem berubah, karena dia terintegrasi otomatis dia akan terekam perubahan," tutupnya. (CR02)