Keluhan Korban Curanmor di Pulogadung: Sudah Tiga Kali, Tidak Ada yang Ditangkep

Rabu 22 Jun 2022, 10:38 WIB
Tangkapan layar rekaman CCTV aksi curanmor di Jalan Rawamangun 10, Pulogadung, Jakarta Timur. (foto: ist)

Tangkapan layar rekaman CCTV aksi curanmor di Jalan Rawamangun 10, Pulogadung, Jakarta Timur. (foto: ist)

Aksi pencurian itu sudah terjadi tiga kali di rumah korban.

"Sudah tiga kali (kejadian pencurian) di tahun berbeda. Tidak ada yang ditangkap, pencurian spion mobil terjadi 2 kali pada subuh dan sore hari," katanya. 

Pihak kepolisian sudah mendatangi lokasi untuk meminta keterangan korban dan mengumpulkan alat bukti. Sementara kasusnya masih dalam proses penyelidikan Polsek Pulogadung. (ardhi) 

Berita Terkait
News Update