Disamping itu, Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) DKI Jakarta, masih melakukan sosialisasi kepada warga Jakarta terkait perubahan nama jalan di dokumen administrasi kependudukan.
Sosialisasi ini dilakukan sebagai tindak lanjut atas peresmian nama-nama tokoh Betawi di beberapa jalan di Jakarta.
"Kami saat ini sudah dan akan terus melakukan sosialisasi bersama OPD terkait di wilayah terkait hal ini," ujar Kepala Dinas Dukcapil DKI Jakarta Budi Awaluddin. (CR02)