Waduh! Federasi Renang Internasional Tak Izinkan Atlet Transgender Ikut Pertandingan

Selasa 21 Jun 2022, 08:27 WIB
Atlet renang asal Suriah, Bean Jouma berlatih untuk ikuti Olimpiade Rio di sebuah kolam renang di Damaskus, Suriah, Minggu (26/6/2016). (Foto: Reuters)

Atlet renang asal Suriah, Bean Jouma berlatih untuk ikuti Olimpiade Rio di sebuah kolam renang di Damaskus, Suriah, Minggu (26/6/2016). (Foto: Reuters)

Akan halnya FINA dengan Lia Thomas, UCI melakukan perubahan kebijakan berdasarkan fenomena atlet transgender asal Inggris, Emily Bridges. Atlet ini melakukan terapi hormon pada 2021 dan dilarang tampil pada kejuaraan elit putri pertamanya.

Berita Terkait

News Update