Wow! Pemprov DKI Terima Deviden Rp60,1 Miliar dari Perusahaan Bir Anker, Tapi Sponsor Miras Di Formula E Dikecam, Kok Gitu?

Senin 20 Jun 2022, 17:41 WIB
Illustrasi bir dan foto dokumentasi Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menjajal mobil Formula E (Foto: Pixabay/twitter @aniesbaswedan)

Illustrasi bir dan foto dokumentasi Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menjajal mobil Formula E (Foto: Pixabay/twitter @aniesbaswedan)

Diketahui, Pemprov DKI Jakarta terus berupaya mengurangi aset di saham DLTA. Ini juga dikatakan sebagai bagian dari program Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, yang masa jabatnya akan berakhir pada Oktober 2022 nanti.

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria juga pernah berkomentar di media soal kelanjutan divestasi saham Pemprov DKI di DLTA.

Wagub mengatakan bahwa ada sejumlah pihak yang ingin membeli saham bir milik Pemprov DKI, namun ia tak merinci siapa pihak itu.

"Jadi kami serahkan kebijaksanaan kepada pimpinan, anggota DPRD yang saya kira sangat mengerti dan bijaksana bagaimana mencari solusi terkait masalah saham PT Delta," kata Riza Patria di Balai Kota DKI, pada (18/3/2022) lalu. (frs)

News Update