Sejak Kapan Rendang Punya Agama? Ustaz Adi Hidayat: Sejak Batik Punya Kewarganegaraan

Sabtu 18 Jun 2022, 20:02 WIB
Ustaz Adi Hidayat. (Foto: Ist)

Ustaz Adi Hidayat. (Foto: Ist)

UAH juga menyebutkan pertanyaan soal agama pada makanan merupakan pertanyaan yang kurang kerjaan.  

“Jadi jangan tanyakan tentang agamanya, kalau bertanya tentang agama pada makanan itu pertanyaan kurang kerjaan,” ujar UAH.

Dalam video tersebut UAH juga berpesan untuk tidak menganggap enteng masalah apapun terlebih sesuatu yang telah menjadi tradisi.  

“Jadi jangan pernah mengecilkan apapun apalagi bila sudah menjadi tradisi,” ujar UAH. (*)

Berita Terkait
News Update