Kok Bisa? Kerugian Bank Banten Terus Membengkak, Biaya Operasional Gaji dan Tunjangan Justru Meningkat

Jumat 17 Jun 2022, 14:52 WIB
Pengamat kebijakan publik Ojat Sudrajat . (luthfi)

Pengamat kebijakan publik Ojat Sudrajat . (luthfi)

Selanjutnya pada pos tenaga kerja dan tunjangan, dimana di tahun 2021 sebesar Rp132,485 miliar, sementara di tahun 2020 hanya sebesar Rp119,005 miliar. atau naik sebesar Rp 13,480 miliar.

"Ini menunjukkan jajaran manajemen Bank Banten tidak mengindahkan rekomendasi komisi III DPRD Banten yang saat itu meminta agar meminimalisir cost gaji dan tunjangan, mengingat kondisi Perseroan saat ini dalam posisi kurang baik," jelasnya. (Luthfillah) 

Berita Terkait

News Update