Gawat! Ganjar Pranowo Berpeluang Kudeta Kursi Megawati di PDIP Bila Jadi Presiden Diusung Partai Lain 

Jumat 17 Jun 2022, 19:58 WIB
Kolase foto Peneliti LSI Denny JA, Ardian Sopa, Ganjar Pranowo dan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarno Putri. (ist/diolah dari google.com)

Kolase foto Peneliti LSI Denny JA, Ardian Sopa, Ganjar Pranowo dan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarno Putri. (ist/diolah dari google.com)

Hal itu dibuktikan dari hasil survei LSI, di mana elektabilitas Puan Maharani hanya mendapatkan 2,0 persen suara, dengan tingkat kesukaan hanya 53,4 persen dan keterkenalan hanya 66,8 persen.

"Sungguh pun Puan sebagai tokoh utama trah Soekarno yang memegang tiket dari PDIP, tetapi elektabilitasnya sebagai capres belum meyakinkan," kata Ardian.

Berita Terkait

News Update