Inggris Tahan Imbang Jerman, Harry Kane Senang Bukan Main

Rabu 08 Jun 2022, 06:51 WIB
Harry Kane (biru) striker Inggris dibayangi dua pemain Jerman (foto/twitter @England)

Harry Kane (biru) striker Inggris dibayangi dua pemain Jerman (foto/twitter @England)

Hasil imbang itu membuat Inggris dan Jerman sama-sama gagal meraih kemenangan perdananya di ajang UEFA Nations League.

Kini Inggris berada di juru kunci (posisi empat) Grup 3 dengan koleksi satu poin. Sementara Jerman berada di urutan tiga dengan mengemas dua poin.

Berita Terkait

News Update