Zulpan berujar, saat ini penyidik dari Polda Metro Jaya masih melakukan pemeriksaan intensif untuk mendalami kasus 'koboy jalanan' ini.
"Nanti ya, kita masih melakukan pemeriksaan intensif terhadap seorang pelaku lainnya (AF). Itu kita lakukan untuk memastikan dia ini apakah juga terlibat dalam penganiayaan atau tidak," ujarnya. (Adam).