Jadwal dan Preview Sassuolo vs AC Milan, Peluang Besar Rossoneri Raih Scudetto

Sabtu 21 Mei 2022, 16:45 WIB
Para pemain AC Milan saat merayakan gol (foto: twitter/acmilan)

Para pemain AC Milan saat merayakan gol (foto: twitter/acmilan)

Pada pertemuan pertama November tahun lalu, Sassuolo berhasil menaklukan AC Milan dengan skor 3-1.

Dalam laga ini AC Milan diperkirakan bakal menurunkan skuad terbaiknya. Pioli kemungkinan besar masih akan mengandalkan Olivier Giroud sebagai ujung tombak.

Sementara Sassuolo diprediksi bakal menurunkan Gianluca Scamacca sebagai striker di mana sang pemain telah mencetak tiga gol dalam dua pertandingan terakhir.

Prediksi susunan pemain kedua tim:

Sassuolo (4-2-3-1): Consigli; Muldur, Chiriches, Ferrari, Rogerio; Frattesi, Henrique; Berardi, Rspadori, Traore; Scamacca

AC Milan (4-2-3-1): Maignan; Calabria, Kalulu, Tomori, Hernandez; Tonali, Kessie; Saelemaekers, Krunic, Leao; Giroud

News Update