DPR Minta Kemenkes Segera Tangani Penyakit Hepatitis Agar Tidak Menjadi Pandemi Baru

Rabu 11 Mei 2022, 23:49 WIB
Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Indra.

Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Indra.

Eks Direktur Penyakit Menular World Health Organization (WHO) Asia Tenggara, Prof. Tjandra Yoga Aditama juga menegaskan bahwa Indonesia perlu waspada tetapi jangan panik yang tak beralasan. 

"Kita jelas perlu waspada, tetapi tidak perlu juga menjadi panik tidak beralasan. Di sisi lain, negara tentu perlu mengambil langkah antisipasi yang diperlukan, dan masyarakat melakukan langkah kewaspadaan pada keluarga kita," kata Tjandra. (CR05)

Berita Terkait

News Update