Prabowo dan Kader Gerindra Salat Ied di Masjid Nurul Wathon Bogor

Senin 02 Mei 2022, 09:08 WIB
Suasana di depan Masjid Nurul Wathon Padepokan Garuda Yaksa Mas, Babakan Madang, Kabupaten Bogor. (foto: poskota/panca)

Suasana di depan Masjid Nurul Wathon Padepokan Garuda Yaksa Mas, Babakan Madang, Kabupaten Bogor. (foto: poskota/panca)

"Mari kita bangkit untuk membangun Kabupaten Bogor yang lebih baik lagi, lebih maju, adil dan Makmur," papar politisi asal partai Gerindra itu.

Selaku manusia biasa dan sebagai legislatif yang mewakili rakyat, Rudy pun turut meminta pintu maaf yang sebesar-besarnya dari masyarakat Kabupaten Bogor.

"Saya Rudy Susmanto, Ketua DPRD Kabupaten Bogor dan selaku Kader Gerindra meminta pintu maaf yang sebesar-besarnya kepada seluruh masyarakat, terutama Kabupaten Bogor, bila sewaktu melakukan tugas kerap kali ada kesalahan kata dan perilaku. Selamat hari raya Idulfitri 1 Syawal 1443 Hijriah, Minal Aidzin Wal Faidzin mohon maaf lahir dan batin," pungkasnya. (panca)

Berita Terkait
News Update