Di Hadapan Gus Yaqut hingga Anies, Wapres Sampaikan Pesan Penting Sambut Idul Fitri 1443 H: Lebih Peka Terhadap Sesama!

Minggu 01 Mei 2022, 22:40 WIB
Wapres Ma'ruf Amin saat menghadiri takbir nasional di Masjid Istiqlal. (foto: setwapres)

Wapres Ma'ruf Amin saat menghadiri takbir nasional di Masjid Istiqlal. (foto: setwapres)

Sementara itu, Wakil Menteri Agama Zainut Tauhid menekankan perlunya ketaatan masyarakat dalam menerapkan protokol kesehatan di dalam perayaan Idulfitri 1443 H.

"Marilah kita rayakan hari kemenangan ini dengan penuh khidmat, penuh khusyuk, dan tanggung jawab dengan tetap memperbatikan protokol kesehatan", ujar Zainut. (johara)

Berita Terkait
News Update