Massimiliano Allegri: Mencapai Final Coppa Italia adalah Tujuan Juventus

Kamis 21 Apr 2022, 09:28 WIB
Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri. (foto: twitter/@juventusfc)

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri. (foto: twitter/@juventusfc)

Italiano pun memastikan Fiorentina gugur dari Coppa Italia musim ini dengan kepala tegak.

“Saya mencoba membuang semua kualitas yang kami miliki ke lapangan, tetapi sayangnya tidak mendapatkan sedikit keberuntungan untuk mendapatkan terobosan. Saya percaya kami keluar dengan kepala tegak," ujar dia.

Berita Terkait
News Update