Sedang Ramai Pembeli, 7 Kalung Digasak Ibu-Ibu Sosialita, Pemilik Toko Perhiasan di Pasar Cisoka Rugi Puluhan Juta

Rabu 20 Apr 2022, 22:19 WIB
Toko emas di Pasar Cisoka yang mengalami pencurian. (Foto/Veronica)

Toko emas di Pasar Cisoka yang mengalami pencurian. (Foto/Veronica)

Kemudian, mereka melihat kalung pada baki yang sama secara bergantian.

"Udah milih-milih terus taruh lagi. Kamudian mereka alasan engga jadi beli karena mau buat anak, nanti aja ajak anaknya kesini,".

Menurutnya, para pelaku pencurian tersebut berpenampilan menarik dan tidak mencurigakan.

"Mereka rapih, pada pakai baju bagus dan kerudungan juga. Naik mobil Pajero juga," pungkasnya. (Veronica Prasetio)

Berita Terkait

News Update