Ketua Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) Agung Al-A'Raaf Rangkasbitung, Eri Rachmat mengatakan, pembersihan menara itu telah dilengkapi sarana pendukung yang lengkap.
"Dengan keterampilan serta sarana pendukung yang lengkap dimiliki FPTI, keselamatan diutamakan. Dengan pembersihan dan pengecatan ulang masjid agung diharapkan dapat memberikan suasana nyaman bagi jemaah," pungkasnya. (yusuf permana)