Lengkap! Kandungan Nutrisi Berlimpah, Ini Manfaat dan Resep Makanan Berbahan Dasar Ubi Jalar, Mudah dan Nikmat

Jumat 15 Apr 2022, 14:30 WIB
Ilustrasi bola-bola ubi jalar. (Foto/Freepik)

Ilustrasi bola-bola ubi jalar. (Foto/Freepik)

- 100 g Tepung Tapioka

- 2 g Garam

- 1.000 g Minyak

- 2 g Baking Powder

Menarik! 5 Takjil Favorit di Berbagai Negara

Cara Membuat Bola-bola Ubi

1. Cuci, kupas, dan potong ubi jalar menjadi kubus kecil.

2. Masukkan ke dalam panci dan kukus sampai lunak selama sekitar 6 menit.

3. Setelah matang, tumbuk ubi jalar dalam mangkuk berukuran sedang sampai tercampur rata (hingga tidak ada potongan yang terlihat).

4. Tuang tepung terigu, gula, tepung tapioka, garam dan baking powder ke dalam mangkuk ubi jalar dan aduk rata sampai halus dan tercampur, sebaiknya dengan tangan atau spatula.

5. Panaskan minyak dalam panci dengan api kecil.

6. Gulung campuran ubi jalar menjadi bola-bola kecil dan goreng selama sekitar 3 hingga 4 menit atau berubah menjadi coklat keemasan.

7. Tiriskan minyak hingga kering dan letakkan di mangkuk terpisah, dan bola-bola ubi siap disajikan. (Jihan Hanifah)

Berita Terkait

News Update