Menanggapi hal tersebut, pencipta dan pendiri perusahaan Twitter yang saat ini telah hengkang dari dewan direksi Twitter pernah mengatakan, senang melihat Elon Musk bergabung sebagai investor di perusahaan yang diciptakannya itu.
"Saya sangat senang Elon bergabung dengan dewan Twitter! Dia sangat peduli dengan dunia kita dan peran Twitter di dalamnya," kata Dorsey, dikutip dari laman Twitternya, Jumat (15/4/2022). (Ibriza)