Gempar, Pencurian Enam Ekor Kambing Milik Petani di Pancoranmas, Pelaku Meninggalkan Jeroan di Kandang

Rabu 13 Apr 2022, 15:44 WIB
Syaprudin,42, menunjukan lokasi kandang kambing terdapat sisa bercakan darah dan isi jeroan kambing dilakukan pencuri. (Foto: Angga)

Syaprudin,42, menunjukan lokasi kandang kambing terdapat sisa bercakan darah dan isi jeroan kambing dilakukan pencuri. (Foto: Angga)

"Pelaku tidak berhasil membuka pintu kandang karena digembok menggunakan palang besi. Lalu akhirnya mencoba menyembelih kepala kambing melalu tempat pemberi makan setelah isu isi jeroan dibuang memudahkan untuk bisa diambil dikeluarkan melalu celah tempat makan," pungkasnya.

Dalam peristiwa ini Sapa tidak membuat laporan kepada pihak berwajib. "Kerugian yang ditaksir mencapai Rp25 juta. Kejadian ini tidak dilaporkan ke pihak berwajib dan sudah menerima sebagai musibah saja," tutupnya. (Angga)

Berita Terkait

News Update