JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Clarity Skincare telah hadir di tengah masyarakat Indonesia dengan nilai brand yang mengusung keamanan, proses, dan cost friendly.
Dengan melalui berbagai prosedur dan uji coba oleh para ahlinya secara berkala sejak 2012 Clarity Skincare siap memberikan dampak nyata untuk kulit masyarakat Indonesia.
Clarity Skincare akhirnya merilis produk di pasaran per 11 April 2022, didirikan oleh dr. Junivan Lindra dan dr. Diana Niti Santoso. Berkomitmen untuk peduli terhadap kesehatan kulit masyarakat Indonesia dengan harapan dapat mengatasi serta memberikan solusi yang konkret dan aman terhadap dilema permasalahan kulit yang mereka hadapi.

Terbuat dari bahan alami yang terjamin keamananya Clarity Skincare tidak memberikan efek yang membahayakan bagi kulit.
Mengkomunikasikan produknya dengan gambaran “A Beauty Through Process” dimana produk ini akan menemani journey penggunanya menuju kecantikan kulit mereka masing - masing.

Clarity Skincare sadar betul bahwa semua itu berproses begitu juga dengan kesehatan kulit masing - masing. Pada prosesnya produk Clarity Skincare tidak akan membuat konsumennya ketergantungan, tapi memberikan jaminan berupa dampak positif bagi kulit yang jangka panjang.

Mulai saat ini produk Clarity Skincare bisa didapatkan melalui platform penjualan produk di www.clarityskincare.id dan via sosial media @clarityskincare.id. Tidak hanya itu sesuai dengan value dari brand ini yaitu peduli terhadap konsumen, Clarity Skincare membuka peluang bagi masyarakat Indonesia yang mau menjadi reseller produk tersebut dalam rangka membantu menggerakkan roda ekonomi negara ini.
Tunggu apa lagi! Yuk dapatkan segera produknya dan mulailah “Beauty Through Process-mu”. (Advetorial)