Baru Pertama Kali akan Jalani El Clasico, Aubameyang Akui Barcelona dalam Performa Bagus

Sabtu 19 Mar 2022, 23:39 WIB
Dua pemain yang bersaing di La Liga, Karim Benzema (Real Madrid) dan Pierre-Emerick Aubameyang (Barcelona) (Foto: Instagram/@Auba,@karimbenzema)

Dua pemain yang bersaing di La Liga, Karim Benzema (Real Madrid) dan Pierre-Emerick Aubameyang (Barcelona) (Foto: Instagram/@Auba,@karimbenzema)

Penyerang Gabon itu juga menyoroti Pedri sebagai salah satu pemain yang paling membuatnya terkesan sejak dia tiba di klub.

"Yang mengejutkan adalah melihat Pedri bermain. Dia tidak kehilangan bola dan melakukan hal-hal ajaib dengan kakinya," ungkapnya.

"Dia bermain dengan sangat mudah. ​​Dia membuatnya terlihat sangat mudah," ungkapnya menggambarkan bahwa Barcelona memiliki kekuatan sangat bagus untuk menghadapi El Clasico. (*/win)

Berita Terkait
News Update