Lebih Sehat! Inilah Menu Alternatif Penyajian Makanan Tanpa Digoreng, Bahan dan Langkah-langkah Sangat Mudah

Rabu 16 Mar 2022, 12:24 WIB
Kelangkaan minyak goreng bikin pusing? Berikut Makanan Pilihan yang Tak Butuh Digoreng. (Foto/Youtube/@devinahermawan)

Kelangkaan minyak goreng bikin pusing? Berikut Makanan Pilihan yang Tak Butuh Digoreng. (Foto/Youtube/@devinahermawan)

Bahan dan langkah-langkah membuat Ayam Panggang

  1. ¼ ayam negeri/ kampung potong menjadi 4 bagian, 5 cabai merah besar
  2. Asam berukuran setengah jari 
  3. 2 gram trasi
  4. 3 tomat
  5. 3 siung bawang putih
  6. Penyedap rasa secukupnya
  7. 50 gram gula merah
  8. Minyak untuk menggoreng
  9. 2 lembar daun jeruk
  10. Garam secukupnya.

Langkah-langkah memasak ayam panggan, yakni,

Haluskan cabai merah, terasi, tomat, bawang putih, asam, gula merah dan sedikit garam.

Parah! Bertahun-tahun Jalanan Rusak Terbengkalai, Truk Klinker di Lebak Sampai Terguling

Setelah bumbu halus, tumis bumbu menggunakan sedikit minyak, jangan lupa tambahkan daun jeruk dan penyedap rasa 

Lalu, tumis sampai bumbu harum kurang lebih sekitar 10 menit, lumuri ayam yang sudah direbus setengah matang menggunakan bumbu halus sampai merata.

Kemudian, panggang menggunakan teflon atau alat pemanggang lainnya selama 15 menit dengan api sedang dan jangan lupa olesi bumbu halus sebanyak dua kali.

Terkahir, angkat lalu sajikan. (Jihan Hanifah)

Berita Terkait

News Update