Hubungan Asmara: Jangan menaruh ekspektasi terlalu tinggi pada pasangan.
Sebab, belum tentu dia merasakan apa yang kamu rasakan saat ini.
Taruhlah harapan dibatas wajar untuk menghindari kekecewaan yang terlalu dalam.
Karier: Beberapa ide bisnis yang kamu miliki, nampaknya dapat segera direalisasikan.
Namun ingat, tetap buat perencanaan dan perhitungan yang matang agar bisnis tersebut berjalan lancar.
10. Zodiak Taurus (20 April - 20 Mei)
Hubungan Asmara: Keraguan kamu terhadap pasangan sepertinya tidak beralasan.
Tenang saja, dia benar-benar mencintai kamu.
Dan keraguan yang ada di dalam dirimu saat ini hanyalah efek dari overthink berlebihan.
Karier: Sejumlah uang yang telah kamu investasikan dalam waktu lama, sepertinya akan segera mendapatkan keuntungan yang cukup fantastis.
Coba ingat-ingat kembali, karena sebenarnya kamu pun lupa pernah melakukan investasi tersebut.
11. Zodiak Gemini (21 Mei - 20 Juni)