"Alhamdullilah aksi demo berjalan lancar dan kondusif. Pengamanan dilakukan oleh sebanyK 40 anggota gabungan Polres, Polsek, dan Satpol PP Kota Depok," tuturnya.
Mantan Kapolsek Koja Jakarta Utara ini menambahkan pihaknya telah berkoordinasi dengan para koordinator dalam melaksanakan aksi tetap jaga protokol kesehatan.
"Pandemi masih ada di antara kita. Sehingga bersama kita jaga protokol kesehatan untuk menjaga kesehatan bersama," tutupnya. (Angga)
Teks Foto:
Kapolsek Beji Kompol Cahyo bersama anggota mengamankan aksi demo warga RW 10 Beji Kota Depok, di tengah proyek tol Cijago. (Angga)
Kapolsek Beji Kompol Cahyo bersama anggota mengamankan aksi demo warga RW 10 Beji Kota Depok, di tengah proyek tol Cijago. (Angga)