Sering Gelisah Saat Buka WhatsApp? Waspada, Mungkin WhatsApp Anxiety, Ini 5 Gejalanya

Jumat 25 Feb 2022, 10:07 WIB
Ilustrasi WhatsApp Anxiety. (Foto/Pixabay)

Ilustrasi WhatsApp Anxiety. (Foto/Pixabay)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID – WhatsApp menjadi salah satu platform yang banyak digunakan untuk berkomunikasi di zaman yang modern. Terutama saat pandemi, yang menuntut banyak koordinasi pekerjaan harus dilakukan secara daring.

Namun, ada satu kondisi mengkhawatirkan jika kita terlalu sering menggunakan WhatsApp dalam urusan pekerjaan. Yaitu, Kondisi WhatsApp Anxiety.

Dihimpun dari laman Kemkominfo, WhatsApp anxiety merupakan kondisi cemas yang timbul saat Anda mendapat atau membuka notifikasi WhatsApp di ponsel yang berkaitan dengan pekerjaan.

Jadi, jika Anda merasa gelisah, cemas, dan khawatir saat menerima pesan WhatsApp, bisa jadi Anda terserang WhatsApp Anxiety.

Berkomunikasi jarak jauh lewat pesan instan semacam WhatsApp ini sangat berbeda dengan interaksi langsung di dunia nyata.

Obrolan virtual riskan menimbulkan kesalahpahaman yang berujung pada rasa cemas berlebih.

Berikut adalah tanda-tanda Anda terserang WhatsApp anxiety dihimpun dari laman Kemkominfo:

Berkunjung Ke Makam Embah Uyut Kranggan, Makam yang Melegenda di Bekasi

1. Mudah emosi saat mendapat notifikasi grup yang berkaitan dengan pekerjaan.

2. Selalu mengecek ponsel meski tidak ada notifikasi masuk.

3. Selalu mengharapkan ada balasan pesan/chat masuk.

4. Konsentrasi jadi buyar saat mendapat informasi chat yang menyangkut pekerjaan.

Berita Terkait

5 Cara Supaya WhatsApp Tidak Disadap

Jumat 08 Nov 2024, 22:41 WIB

Cara Mengetahui Kata Sandi Wifi Tetangga

Kamis 14 Nov 2024, 20:41 WIB
undefined

Cara Memperkecil Ukuran Video

Kamis 28 Nov 2024, 23:31 WIB
undefined

Cara Menghilangkan Tanda Biru di WhatsApp

Sabtu 07 Des 2024, 23:01 WIB
undefined

Intip! Inilah Cara Melacak Hp yang Hilang

Rabu 11 Des 2024, 21:31 WIB
undefined

Cara Uninstall Meta AI WhatsApp

Rabu 25 Des 2024, 21:47 WIB
undefined

Cara Menghapus Iklan di Hp Android

Rabu 25 Des 2024, 23:02 WIB
undefined

Lupa Kata Sandi Facebook? Ini Solusinya

Senin 30 Des 2024, 23:03 WIB
undefined

Ketahui! Inilah Cara Menghapus Iklan di Hp

Selasa 31 Des 2024, 17:14 WIB
undefined

News Update