Wapres: Pandemi Melanda Indonesia Berdampak Perubahan Pola Hidup Masyarakat

Kamis 17 Feb 2022, 09:58 WIB
Wapres KH Ma'ruf Amin saat menerima pengurus Rabithah Alawiyah Periode 2021-2026. (foto setwapres)

Wapres KH Ma'ruf Amin saat menerima pengurus Rabithah Alawiyah Periode 2021-2026. (foto setwapres)

Sejalan dengan hal tersebut, Wapres memberikan apresiasi kepada Rabithah Alawiyah yang memiliki fokus pada bidang Kesejahteraan Keluarga dan Pemberdayaan Perempuan. Wapres meminta agar program pemberdayaan perempuan dapat terus ditingkatkan dan diperluas cakupannya di berbagai daerah.

Sementara itu, Anggota Dewan Pengawas Rabithah Alawiyah Nabil Fuad Almusawa menyebutkan Rabithah Alawiyah sebagai organisasi kemasyarakatan di bidang keagamaan berharap mampu berkontribusi dalam membangun negeri dengan mendukung program pemerintah.

"Kami 100% mendukung dakwah wasathiyah dan mendukung program pemerintah, semoga Rabithah Alawiyah dan pemerintah bisa bekerja sama dalam membangun negeri ini,” ucap Nabil. (johara)

Berita Terkait

News Update