Anies Baswedan Pamer Wajah Baru Taman Ismail Marzuki, Akomodasi Semua Ekspresi Karya Seni dan Budaya

Senin 14 Feb 2022, 21:00 WIB
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan pamer wajah baru Taman Ismail Marzuki (TIM) yang saat ini tengah direvitalisasi. (Foto/ig@aniesbaswedan)

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan pamer wajah baru Taman Ismail Marzuki (TIM) yang saat ini tengah direvitalisasi. (Foto/ig@aniesbaswedan)

Adapun, revitalisasi TIM dibagi menjadi tiga tahap. Untuk revitalisasi tahap satu, meliputi pembangunan gedung panjang, Masjid Amir Hamzah dan gedung parkir.

Untuk tahap dua, meliputi pembangunan Graha Bakti Budaya (GBB), gedung Planetarium, teater halaman, dan sejumlah pekerjaan landscape kawasan TIM.

Sementara revitalisasi tahap ketiga, terdiri dari pengerjaan interior dan lighting dan sejumlah peralatan pendukung lainnya. (yono)

Berita Terkait

News Update