Kamu Merasa Insecure? Yuk Kenali Penyebabya!

Sabtu 12 Feb 2022, 09:53 WIB
Ilustrasi orang merasa insecure. (foto: ist/canva)

Ilustrasi orang merasa insecure. (foto: ist/canva)

Pengalaman masa kecil

Rasa insecure bisa saja muncul dari pengalaman masa kecil yang telah dilalui.

Biasanya terjadi hubungan yang tidak aman dan kebutuhan emosional yang tidak terpenuhi baik dengan orang tua atau anggota keluarga lainnya.

Lihat juga video “Hujan Deras dan Angin Kencang Robohkan Sebuah Kontrakan”. (youtube/poskota tv)

Tipe kepribadian

Seseorang yang memiliki skor tinggi dalam neuroticism (tipe kepribadian Big 5 OCEAN) biasanya memiliki rasa insecure serta tingkat kecemasan yang lebih tinggi. (Anisa Anggraeni)

News Update