Jiyeon, Personel Girl Band T-ara Dikabarkan Akan Segera Menikah dengan Kekasihnya

Sabtu 12 Feb 2022, 10:08 WIB
Jiyeon T-ara dan Hwang Jae Gyun dikabarkan akan segera menikah. (Foto/instagram@jiyeon2_)

Jiyeon T-ara dan Hwang Jae Gyun dikabarkan akan segera menikah. (Foto/instagram@jiyeon2_)

Tidak hanya itu, Hwang Jae Gyun juga menjelaskan mengapa kabar bahagia tersebut diungkapkan secara mendadak.

Lihat juga video “Hujan Deras dan Angin Kencang Robohkan Sebuah Kontrakan”. (youtube/poskota tv)

Adapun alasan Hwang Jae Gyun, karena ia ingin fokus pada pertandingan di tengah musim dan tidak ingin menciptakan suasana yang berantakan bagi timnya. 

“Alasan saya mengatakan ini secara tiba-tiba adalah ketika saya fokus pada pertandingan di tengah musim, saya berpikir bahwa saya mungkin akan menciptakan suasana yang sedikit berantakan bagi tim saya KT, yang berlari keras dengan satu tujuan untuk menang. Jadi saya pikir, saya lebih baik membuat pengumuman sebelum musim dimulai,” sambungnya. (Adinda Salsabila)

Berita Terkait
News Update