Penambahan Kasus Covid-19 di DKI Masih Tertinggi, 14.354 Kasus Disusul Jawa Barat dan Banten

Kamis 10 Feb 2022, 09:24 WIB
Illustrasi virus Covid-19, gambar : Pixabay

Illustrasi virus Covid-19, gambar : Pixabay

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - DKI Jakarta masih tertinggi dalam peningkatan kasus positif Covid-19, pada hari Rabu (9/2/2022) mencapai 14.353, dan disusul Jawa Barat yang bertambah 11.201.

Demikian pengumuman dari Satuan Tugas Penanganan Covid-19 tentang perkembangan kasus positif Covid-19 di tingkat provinsi pada 9 Februari 2022.

Adapun secara nasional rincian kasus Covid-19 sebagai berikut: 
- Pasien positif bertambah 46.843,
  angka kumulatif 4.626.936
- Pasien sembuh bertambah14.016
  angka kumulatif 4.216.338
- Pasien meninggal bertambah 65,
  angka kumulatif 144.784

Berikut ini sebaran penambahan kasus baru Covid-19 di 34 provinsi pada 9 Februari 2022:

1. DKI Jakarta 14.353 kasus
2. Jawa Barat 11.201 kasus
3. Banten 6.026 kasus
4. Jawa Timur 4.385 kasus
5. Bali 2.556 kasus
6. Jawa Tengah 2.005 kasus
7. Sumatera Utara 582 kasus
8. Kalimantan Selatan 565 kasus
9. Nusa Tenggara Barat 548 kasus
10. DI Yogyakarta 531 kasus
11. Papua 502 kasus
12. Sulawesi Selatan 451 kasus
13. Lampung 388 kasus
14. Kalimantan timur 341 kasus
15. Sumatera Selatan 305 kasus
16. Maluku 237 kasus
17. Sumatera Barat 221 kasus
18. Riau 218 kasus
19. Kalimantan Barat 187 kasus
20. Sulawesi Utara 178 kasus
21. Papua Barat 175 kasus
22. Kepulauan Riau 148 kasus
23. Bangka Belitung 144 kasus
24. Kalimantan Tengah 122 kasus
25. Jambi 108 kasus
26. Nusa Tenggara timur 103 
27. Sulawesi Tenggara 83 ka
28. Bengkulu 57 kasus
29. Sulawesi Tengah 43 kasus
30. Aceh 41 kasus
31. Kalimantan Utara 11 kasus
32. Gorontalo 10 kasus
33. Sulawesi Barat 9 kasus
34. Maluku Utara 9 kasus
(johara)

Berita Terkait
News Update