Namun karena anggota polisi itu kalah jumlah massa, mereka tak bisa melerai aksi main hakim itu sehingga menyebabkan nyawa Halim lenyap seketika.
"Kita juga enggak berani melerai, orang ada polisi patroli juga enggak kuat nahan karena sebegitu banyak massa," ujarnya. (Ardhi)