Keren! Anies Baswedan Mengundang Grup Band Nidji ke Jakarta International Stadium Lakukan Chek Sound, Pengamat: Balasan dan Sindiran Anies untuk Giring

Senin 17 Jan 2022, 11:55 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengundang grup band Nidji ke Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara untuk melakukan pengecekan suara atau chek sound. (Foto/ig@aniesbaswedan).

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengundang grup band Nidji ke Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara untuk melakukan pengecekan suara atau chek sound. (Foto/ig@aniesbaswedan).

Pada kesempatan itulah, Anies Baswedan mengundang grup band Nidji ke Jakarta International Stadium sebagai bentuk membalas serangan Giring, dengan mengajak band yang telah membesarkan namanya untuk berkolaborasi.

"Kalau kritik boleh, menyerang ini yang tidak boleh nah ini yang sedang ditunjukan Anies. Karena band saja bisa berkolaborasi dan bisa bekerjasama dengan Anies gitu kan, menghasilkan penampilan yang luar biasa dan spektakuler gitu kan. Mengapa politisi seperti Giring tidak bisa kan gitu," ujarnya.

"Balasan yang terbaik kan dengan perbuatan,  seperti itu," pungkasnya. (yono)

Berita Terkait

Sumbang dan Tumbang

Jumat 21 Jan 2022, 07:11 WIB
undefined

Obrolan Warteg: Kontrak Politik

Senin 20 Nov 2023, 05:12 WIB
undefined

Menuai Simpatik Videotron Anies di-Takedown

Jumat 19 Jan 2024, 06:00 WIB
undefined
News Update