Jika kamu berkencan dengan orang yang baru dikenal, sebaiknya perhatikan baik-baik karakternya.
Siapa tahu dia mengibarkan tanda-tanda kurang baik.
Karier: Sebagian dari kamu masih harus bekerja di hari libur! Jangan terlalu emosi, karena itu merupakan kewajibanmu, apalagi jika kamu sudah setuju untuk bekerja di luar jam kantor.
3. Zodiak Libra (20 April - 20 Mei)
Hubungan Asmara: Kamu dan pasangan bisa menutup tahun 2021 ini dengan baik, dan bisa berharap hal-hal baik akan datang pada tahun 2022 mendatang.
Semoga keinginanmu terkabul!
Karier: Sesuatu di kantor atau tempat usaha kamu bisa jadi membuat kamu sangat marah.
Tarik napas dalam-dalam, dan nikmati kue atau makanan favorit sebagai penghilang stres.
4. Zodiak Scorpio (23 Oktober - 21 November)
Hubungan Asmara: Kamu lebih realistis dalam menghadapi percintaan.
Kamu sadar bahwa orang bisa datang dan pergi, dan hal tersebut setidaknya bisa membuat pikiranmu lebih tenang.
Karier: Kamu mungkin cukup kecewa dengan performa kerja atau keputusan terkait keuangan yang telah diambil akhir-akhir ini.