Gila! Hampir Setara 1 Ekor Ayam, Harga Telur di Pasar Blok A, Jaksel Tembus Rp34 Ribu Perkilogram, Tertinggi di Beberapa Tahun Terakhir

Selasa 28 Des 2021, 16:59 WIB
Hampir setara 1 ekor ayam, harga telur di Pasar Blok A, Jaksel, tembus Rp34 ribu perkilogram,  tertinggi setelah beberapa tahun terakhir. (Foto/adji)

Hampir setara 1 ekor ayam, harga telur di Pasar Blok A, Jaksel, tembus Rp34 ribu perkilogram,  tertinggi setelah beberapa tahun terakhir. (Foto/adji)

Lonjakan harga telur juga dikemukakan Pedagang di Pasar Cipete, Edi, (30) yang tidak berbeda dengan di Pasar Blok A, satu kilogram telur di Pasar Cipete dijual Rp34 ribu.

"Kenaikan harga telur mulai Desember ini hampir mirip satu ekor ayam negeri," terang Edi. (adji)

Berita Terkait

News Update