Peringatan Keras! Apindo Bakalan Tindak Tegas Jika Aksi Buruh Kelewatan Batas

Jumat 24 Des 2021, 05:49 WIB
Apindo bakalan tindak tegas jika aksi buruh kelewatan batas. (Foto/luthfi) 

Apindo bakalan tindak tegas jika aksi buruh kelewatan batas. (Foto/luthfi) 

Masih dengan Edi, di internal Apindo sendiri, lebih dari 600 anggota yang ada, riak-riak keinginan pindah tempat usaha itu ada.

Lihat juga video “manfaat Musim Hujan, Puluhan Warga Jadi Tukang Ojek Payung”. (youtube/poskota tv)

Namun sampai saat ini masih ditahan, mengingat harus banyak hal juga yang dipersiapkan. 

"Kami sih tidak melarang para buruh melakukan aksi unjuk rasa, tapi yang kami sesalkan itu kenapa tidak aksinya juga ditujukan kepada perusahaan-perusahaan yang masih menerapkan upah dibawah aturan," ucapnya. 

Edi berharap,  pemerintah tetap bisa bersikap tegas terhadap persoalan ini sesuai dengan aturan yang berlaku.

Jikapun memang para buruh menuntut revisi, saat ini bukanlah waktu yang tepat dilakukan.

Karena seharusnya sebelum penetapan dilakukan, aspirasi itu disampaikan. 

"Selain itu, perusahaan yang sudah menetapkan UPM sesuai aturan harus dijaga, dan mereka yang belum menetapkan upah sesuai aturan harus ditindak," pungkasnya. (luthfillah) 


 

Berita Terkait

News Update