Kebakaran di Cikini,  Seorang Petugas Tak Sadarkan Diri, 17 Rumah Warga Ludes Dilahap Si Jago Merah

Minggu 19 Des 2021, 04:11 WIB
Akibat kebakaran di Cikini, 17 rumah ludes dilahap si jogo merah, sebanyak 90 jiwa dari 40 kepala keluarga (KK) harus diungsikan ke tempat yang lebih aman. (Foto/yono)

Akibat kebakaran di Cikini, 17 rumah ludes dilahap si jogo merah, sebanyak 90 jiwa dari 40 kepala keluarga (KK) harus diungsikan ke tempat yang lebih aman. (Foto/yono)

Memulai operasi pada pukul 20.50 WIB dan disudahi pada pukul 22.45 WIB.

Lihat juga video “Poskota Terkini Polres Jakarta Selatan Akhirnya Meringkus Dua Pria Diduga Tersangka Pengeroyokan BRI”. (youtube/poskota tv)

Dalam pemadaman api tersebut, ada salah seorang anggotanya yang sempat tak sadarkan diri lantaran hawa panas dan asap kebakaran dan langsung dilarikan ke Rumah Sakit untuk mendapat pertolongan medis.

"Satu angota kami atas nama Achmad Hamdi harus dilarikan ke RS. MMA Kalipasir akibat menderita sesak nafas karena hawa panas dan asap kebakaran. Namun, saat ini kondisinya sudah sadar, sudah stabil kembali," ujarnya.

"Sampai saat ini nilai kerugian yang dihasilkan dari kebakaran tersebut ditafsir mencapai Rp1.350.000.000," tandas Rizal. (yono)

Berita Terkait
News Update