“Tidak ada gunanya berpikir terlalu banyak atau mengkhawatirkan tekanan karena kami tahu itu ada," imbuhnya.
"Ini adalah pertandingan yang sangat penting bagi kami sehingga kami hanya harus fokus, tetap fleksibel dan saya yakin kami bisa mendapatkan hasil positif, " pungkasnya. (ichsan)