Yamaha The All New R15 Connected Experience, bLU cRU Usung Passion Racing di Track On Road dan Off Road

Jumat 17 Des 2021, 11:31 WIB
Yamaha The All New R15 Connected Experience, bLU cRU usung passion racing di track on road dan off road. (Foto/yimm)

Yamaha The All New R15 Connected Experience, bLU cRU usung passion racing di track on road dan off road. (Foto/yimm)

Filosofi Yamaha tersebut diwujudkan salah satunya melalui racing yang dapat membangun kedekatan dengan para penggemar.

Dengan produk unggulan yang digunakan di lintasan sirkuit serta Spirit of Challenge, diharapkan mampu membawa kegembiraan dan terus berinovasi.

Dalam perjalanan sejarah Yamaha, racing adalah bagian utama sejak berdirinya hingga tahun ini merayakan 60 tahun berkiprah di ajang balapan Grand Prix dunia serta meraih 4 kemenangan di MotoGP, World Superbike, World Supersport dan MX2 World tahun 2021. (muhamad ichsan)

Berita Terkait
News Update