"Kalau dilihat dari kondisinya, tinggal 10 persen lagi. Insyallah diakhir tahun ini susah selesai semua," terangnya.
Lebih lanjut, Syafrudin juga mengaku telah mengalokasikan anggaran dalam APBD 2022 sebesar Rp8,1 miliar yang diperuntukkan untuk landscape sarana jalan, drainase dan gedung kerucut.
"Jadi gedung ini dilantai satu untuk perpustakaan dan lantai dua untuk kantor DPK," tuturnya.
Ia berharap, dengan sudah disiapkan perpustakaan baik di Gedung Juang dan Perpustakaan dapat menjadi daya tarik minat baca masyarakat, khususnya anak-anak usia sekolah.
"Jadi, Insya Allah kamu memfasilitasi semuanya, baik wifi dan lain-lainnya kita siapkan," terangnya. (kontributor banten/luthfillah)