Kemudian, PPSU itu melaporkan penemuan mayat tersebut ke rekan kerjanya yang lain. Menurut Asnuri, mayat tersebut sudah dalam kondisi busuk.
"Udah biru udah bau kayaknya sekitar tiga hari lah," jelasnya.
Saat ini mayat J telah dilarikan ke Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM) untuk di otopsi. (yono)