Dugaan Korupsi Dana APBD Kabupaten Buol, Puluhan Massa Gelar Demo di Depan Kantor KPK

Senin 08 Nov 2021, 22:01 WIB
Aksi demo yang digelar di depan kantor KPK. (ist)

Aksi demo yang digelar di depan kantor KPK. (ist)

Masalah lain yang disampaikan pendemo, adanya dugaan korupsi penggunaan dana Covid-19 yang dijadikan program optimalisasi, kasus jaringan air bersih yang dikerjakan tanpa tender dan pembuatan septi tank serta MCK di 48 desa dengan anggaran Rp11,7 miliar.

"Kasus pembangunan Trotoar Poros Jalan Batalipu senilai Rp. 8,9 Miliar yang pekerjaannya tidak selesai," jelasnya. (ifand)

Berita Terkait

News Update