Belum Usai Polemik Minyak Goreng Mahal, Emak-emak Kembali Dibuat Pusing Karena Harga Telur Melonjak

Kamis 04 Nov 2021, 16:57 WIB
Pedagang telur di Pasar Anyar. (foto: poskota/ Iqbal)

Pedagang telur di Pasar Anyar. (foto: poskota/ Iqbal)

Namun, Leo menjelaskan hal tersebut sangatlah wajar. Jika permintaan tidak tinggi, harga telur bisa berangsur turun. 

"Jadi gini, kalo pasar sepi, 3 hari 4 hari permintaannya ga tinggi, galama telur turun lagi. Pokonya persis sama hukum permintaan aja," tukasnya. (Kontributor Tangerang/ Muhammad Iqbal)

Berita Terkait

News Update